Halo! Kali ini BaaBaa akan membahas tentang cara mengganti icon next, home, dan previous di blogger. beberapa menit yang lalu ada teman BaaBaa yg tanya nih, jd BaaBaa langsung aja buat entrinya. Lumayan buat melengkapi blog hehehe..


Cara mengganti icon next, home dan previous:

Langsung aja ke TKP, dashbord =>> rancangan =>> edit html, jangan lupa centang expand template widget
Kita mulai memasang icon next. Silahkan cari kode <data:newerPageTitle/>. (bisa langsung klik f3 atau ctrl+f untuk mencari)
Ganti kode di atas dengan kode di bawah ini.


<img alt='next' height='44' src='http://icons.iconarchive.com/icons/mattahan/umicons/48/Arrow-Left-icon.png' title='artikel selanjutnya' width='44'/>
Silahkan ganti url merah sesuai dengan gambar yang anda inginkan. (bisa seacrh di google aja.. hehe)
Done!!!
Selanjutnya kita akan memasang icon previous. Silahkan cari kode<data:olderPageTitle/>.
Ganti kode diatas dengan kode di bawah ini.


<img alt='previous' height='44' src='http://icons.iconarchive.com/icons/mattahan/umicons/48/Arrow-right-icon.png' title='artikel sebelumnya' width='44'/>
Silahkan ganti url merah sesuai dengan gambar yang anda inginkan.
Done!!!
Terakhir kita akan mengubah icon home. Silahkan cari kode<data:homeMsg/>.
Ganti kode di atas dengan kode di bawah ini.


<img alt='home' height='44' src='http://icons.iconarchive.com/icons/archigraphs/collection/64/House-icon.png' title='home' width='44'/>
Sama seperti perintah diatas silahkan ganti icon home sesuai keinginan anda dengan mengubah url merah diatas.
Done!!! silahkan simpan dan lihat hasilnya.

Sampai disini pembahasan kita ya! Maaf kalau kurang jelas atau ada kesalahan!

Love, BaaBaa